Senin, 26 Mei 2014

Cara Menghilangkan Jerawat pada wajah

                                                                                                  
Cara Menghilangkan Jerawat Pada Wajah
Jerawat merupakan salah satu penyakit oleh perubahan hormon dalam tubuh.Masa akhil baligh adalah satu faktor utama tumbuhnya jerawat.Selain itu jerawat dapat tumbuh karena faktor pola makan yang tidak teratur.

Misalnya saja,terlalu banyak mengkonsumsi makanan yang berminya layaknya gorengan,kacang - kacangan dan lain sebagainya.Hal itu bagian dari pemicu timbulnya jerawat.

Timbulnya jerawat pada wajah sungguh mengganggu kegiatan dalam kehidupan sehari - hari,menyebabkan kurangnya rasa percaya diri,takut di ejek malah bisa - bisa ditertawakan oleh orang lain.

Tak perlu hawatir apabila anda mempunyai jerawat,akan saya kasih resep tradisionla yang sangat ampuh utnuk mengobati jerawat.Yakni obat tradisional yang tidak memiliki efek samping.

Berikut bahan - bahan yang perlu di siapkan

Bahan
  • 200 gr wortel
  • 180 gr bayam
  • 200 gr jeruk lemon
  • 5 lembar daun kemangi.



Cara pembuatannya 


pertama cuci semua bahan yang telah di siapkan agar semua kotoran dan bakteri tercuci bersih.
Ke dua selanjutnya  potong - potong wortel setelah itu di blander sampai halus juga jangan lupa  masukan perasan jeruk lemon kedalam blander.
Apa bila pemblanderan sudah selesai lalu  pisahkan dan masukan kedalam tempat yang sudah di siapkan.


Kedua  masukan bayam serta daun kemangi kedalam blander  sampai halus. Jika semuanya sudah tuntas, lalu  masukan bahan yang sudah di blander tadi kedalam satu wadah, atau gelas.Dan jangan lupa  tambahkan es sebagai pelengka.Setelah itu barulah sajikan kedalan gelas.

Ke tiga, minum satu gelas dua kali sehari sampai jerawat itu sembuh.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar